Selasa, 28 Mei 2013

CINTA
cinta adalah salah satu perasaan seseorang yang telah lama di pendam 
cinta berjalan dengan apa adanya 
entah ia berjalan pada jalan jelek atau pun bagus 

seseorang tak pernah menyadari bahwa cinta datang dengan sendirinya 
banyak orang yang mencari - cari cinta 
padahal di depannya adalah cinta sejatinya 

dari sekian banyak orang mengatakan cinta itu indah
tapi tidak sedikit juga yang mengatakan bahwa cinta itu pahit 
tapi itu adalah kepastian diri kita masing -  masing 
dan bagaimana kita menganggap cinta itu 

jadi percayalah bahwa cinta tidak perlu dicari